Bermain main dengan zenity

Bermain main dengan zenity

Apa itu zenity, zenity adalah tools yang sigunakan untuk menampilkan dialog pada gui, untuk lebih jelasnya silahkan jalankan

man zenity

atau jika anda bukan pengguna Unix/Linux silahkan googling :D, perkenalan pertama kita jalankan perintah beikut

zenity --help

dengan hasil keluaran sebagai berikut

ugos@rifqi:~/Develop/zenity$ zenity --help
Usage:  zenity [OPTION...]
Help Options:   -?, --help Show help options
--help-all Show all help options
--help-general Show general options
--help-calendar Show calendar options
--help-entry Show text entry options
--help-error Show error options
--help-info Show info options
--help-file-selection Show file selection options
--help-list Show list options
--help-notification Show notification icon options
--help-progress Show progress options
--help-question Show question options
--help-warning Show warning options
--help-scale Show scale options
--help-text-info Show text information options
--help-misc Show miscellaneous options
--help-gtk Show GTK+ Options

Application Options:
--calendar                  Display calendar dialog
--entry                     Display text entry dialog
--error                     Display error dialog
--info                      Display info dialog
--file-selection            Display file selection dialog
--list                      Display list dialog
--notification              Display notification
--progress                  Display progress indication dialog
--question                  Display question dialog
--warning                   Display warning dialog
--scale                     Display scale dialog
--text-info                 Display text information dialog
--display=DISPLAY           X display to use

kita mulai dengan membuat script untuk mengecek koneksi dengan zenity

#/bin/bash
ping -c 4 repo.ugm.ac.id | zenity --progress --pulsate --auto-close --text "Cek koneksi internet.."
if [ "$?" == "2" ]; then
enity --error --title="== ERROR ==" --text="Cek Koneksi Internet Anda"
exit 0
fi

dengan tampilan sebagai berikut:

atau kita coba menampilkan masuknan dengan script berikut

#/bin/bash
nama=$(zenity --entry --text "siapa nama anda")
zenity --info --text "nama yang anda maukan adalah $nama"
exit 0

selanjutnya kita buat script untuk memeriksa user dengan menggunakan uid

#/bin/bash  if [ $UID -ne 0 ];
then
gksu bash $0
else
zenity --info --text "saya sudah jadi root"
fi

atau kita coba membuat daftar menu dengan zenity

#/bin/bash
menu=$(zenity --list --checklist --width=550 --height=390 --text "Warung makan geek"  \
--title="Menu makanan yang tersedia" \
--column="" --column="Paket" --column="Keterangan" \
TRUE   "Flopy disk"     "flopi disk goreng pedas " \
TRUE   "Mainbord"       "Rendang mainbord " \
TRUE   "Hardisk"        "hardisk goreng tepung " \
TRUE   "Casing"         "casing bakar pedas " \
TRUE   "Flashdisk"      "Lalapan flashdisk+sambal " \
TRUE   "Baut"           "Rempeyek baut " )
zenity --info --text "Pilihan menu anda $menu"

dengan tampilan sebagai berikut

dan untuk lebih jelasnya silahkan dipelajari sendiri 😉

  1. numpang melet ae ah, gak mudeng 😀

  2. numpang nglirik wae, ra dong juga 😛

  3. saya juga ora dong *halah* :p

  4. ora seru, ra ono screenshoote.. 😀

  5. mas mau minta tolong nih, buat TA semester, kalo misalnya mau memunculkan gambar dengan teks, tapi gambar dan teks sudah kita tentukan, itu bagaimana caranya, apakah dapat menggunakan zenity ?? atau bgaimana?makasiii bgt…semoga amalnya diterima, hehehe, krim ke email ane ya mass

Reply to dion ¬
Cancel reply


NOTE - You can use these HTML tags and attributes:
<a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <s> <strike> <strong>