Baru-baru ini di temukan bug dari kernel Linux versi 2.6.29 2.6.39 atau yang lebih baru, bug ini bersifat lokal, namun meski bersifat lokal, bug ini sangat berbahaya karena hanya dengan menjalankan exploit maka seorang user bisa mendapatkan hak root (administrator), whuaaa.. bayangkan kalo user biasa bisa dapat hak user.., bisa berabeh kan? :D. jadi intinya bug ini bermula dari kegagalan kernel linux untuk membatasi akses ke file ‘/proc/*/mem’. Bagi pengguna ubuntu silahkan me refer ke sini.
Bagi yang menggunakan Linux dengan kernel versi 2.6.29 2.6.39 segeralah di update sistem nya kalo nggak pingin jadi korban 🙂
aahh takuuutt, t’Rima kasih buat infonya gan 🙂